Kajian Kamis siang, edisi 29 Agustus 2024, Kitab Hilyatul Auliya’, Ponpes Al-Ittihad kota Tangerang, Banten
.
3 Tugas pemimpin negara :
- Memakmurkan rakyat
- Menyingkirkan orang munafiq
- Membuat rizqi berlimpah
Ketika khalifah Umar bin Khaththab ditikam pas sholat shubuh, maka sahabat Abdullah bin Abbas dan berkata : “Bahagialah kamu, karena ketika Engkau menjadi khalifah itu banyak rakyat yang makmur, engkau singkirkan para munafiq & membuat rejeki yang melimpah”
Ada 3 kelompok orang berilmu, menurut Imam Nawawi
- Ikhlas karena Allah SWT, Menyampaikan ilmu Allah SWT yang bener-bener berharap ridlo Allah SWT
- Ikhlas karena akhirat, menyampaikan ilmu dengan berharap pahala & surga di akhirat.
- Ikhlas karena dunia, Ilmunya hanya dijadikan sebagai alat untuk mendapatkan kesejahteraan dunia. Omongannya kayak ulama’ tapi dia ga sadar diri kalau yg diomongkan itu tidak dilakukan
Ketika khalifah Umar berkhotbah menggunakan pakaian yang ada 12 tambalan.